Meningkatkan SDM Linmas, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Desa Mbilur Pangadu Gelar Bintek

Meningkatkan SDM Linmas, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Desa Mbilur Pangadu Gelar Bintek

SERGAP.CO.ID

KAB. SUMBA TENGAH NTT, || Untuk meningkatkan SDM linmas. Babinsa dan Bhabinkamtibmas membawa materi Bintek Linmas di Desa Mbilur Pangadu. Selasa (27/05/2024)

Demi untuk meningkatkan Sumber Daya Manusia para anggota Linmas yang berjumlah 14 orang di Desa Mbilur Pangadu Kecamatan Umbu Ratu Nggay Kabupaten Sumba Tengah NTT. Pemerintah Desa (Pemdes) menganggarkan biaya Bimtek anggota linmas melalui anggaran pendapatan dan belanja Desa Tahun 2024.

Itulah sebabnya pagi tadi ada pembukaan kegiatan Bimtek bagi linmas oleh Pemerintah Desa bertempat di Aula kantor Desa yang di hadiri oleh sektrataris Desa Surya Saba Kodi, Beberapa kepala Urusan, anggota linmas serta Nara sumber yang terdiri dari babinsa Umbu Ratu Nggay Sertu Suherman dan Bhabinkamtibmas Desa Bapak Dedi dan jajaran anggota Polsek Umbu Ratu Nggay.

Meningkatkan SDM Linmas, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Desa Mbilur Pangadu Gelar Bintek

Dalam acara pembukaan Sekdes atas nama kades Johanis Dapamau mengatakan bahwa tujuan dari bimtek ini agar para linmas bisa mengerti tupoksi mereka sebagai aparat keamanan desa. Karena itu lewat persetujuan BPD tahun ini di anggarkan biaya bimtek dari Linmas. Dan berharap meminta para peserta untuk mengikuti acara ini sampai selesai. “Ujarnya Sekdes Surya Saba Kodi.

Sementara menurut Babinsa, ketertiban dan keamanan di Desa sangat di perlukan apa lagi menuju Pilkada Gubernur dan Bupati tahun ini.  Dia meminta pemerintah Desa dan Kabupaten agar benar benar mempersiapan Anggaran dan fasilitas untuk linimas sehingga mereka dapat melakukan pekerjaannya dengan baik.

Meningkatkan SDM Linmas, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Desa Mbilur Pangadu Gelar Bintek

Lanjutnya Babinsa, berujar linmas bukan saja Desa yang perlukan, akan tetapi di setiap Pemilu mereka adalah barisan paling depan keamanan Pemilu. Hal itu di sampaikan Babinsa saat di rumah Kepala Desa sebelum acara dimulai.

Bila perlu Babinsa di beri honor di Desa sebab Desa adalah sasaran tugas utama katanya guyon sembari senyum. Kepala Desa menjawab bahwa hari ini akan menerima honor sebagai Nara sumber.

Ditempat yang sama Dedi Bhabinkamtibmas meminta anggota linmas untuk lebih dahulu menjadi contoh, bukan peminum miras, pemicu kekacauan di masyarakat dan lain lainnya,. Bila kedapatan berbuat demikian maka syarat nya akan di pecat. “Tegasnya.

(M.m)

Pos terkait

(adsbygoogle = window.adsbygoogle || []).push({});

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.