Lurah Windusengkahan Apresiasi Kinerja Warga Yang Bergontong Royong Membangun Jalan Gang Baru

SERGAP.CO.ID

KAB. KUNINGAN, || Keluarahan Windusengkahan Kecamatan Kuningan mengucapkan terimakasih kepada masyarakat yang sudah membangun dan bergotong royong untuk mendirikan pembangunan gang baru, Rehab mesjid Al Mashud, pembangunan TPT d makam dan lain lainnya di Kelurahan Windusengkahan tersebut. Selasa (05/07/2022).

Bacaan Lainnya

Kepala Kelurahan Didi Supardi SE mengucapkan Pembangunan Gang tersebut dibangun dari dana aspirasi dan swadaya masyarakat. Seluruh masyarakat sangat kompak mengumpulkan dana untuk membangun mesjid Al Mashud. “Ungkap Lurah kepada sergap.co.id.

Ia menambahkan kalau pembangunan gang di Kelurahan Windusengkahan Dari APBD ada lah hasil dari swadaya masyarakat, seluruh masyarakat bergotong royong mengumpulkan dana tersebut dengan Mesjid Al Mashud. “Jelasnya.

“Saya sangat bangga atas kekompakan masyarakat saya, atas kekompakan mereka, mereka sudah berhasil membangun 4 tempat yaitu di Mesjid Al Mashud, Mushola Riyadul Athafal. TPT makam. Selain itu mereka masing-masing membangun dari dana swadaya masyarakat”.Jelasnya.

Sementara dan-dana tersebut di kumpulkan masyarakat dengan cara suka rela, ada yang lebih bahkan ada juga yang tidak memberi, ya inti nya saya sangat bersyukur dan bangga kepada masyarakat saya. Tuturnya.

(Agus M)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.