Atlit Karate Sumba Timur Meraih Juara Umum Ikut Pekan Olah Raga Pelajar NTT VI di Kupang

SERGAP.CO.ID

WAINGAPU, || Para atlet karate Sumba Timur asuhan Serka Sinu Angota Babinsa 1601 /Sumba timur ikut serta dalam pertandingan pekan olah raga pelajar NTT VI.

Bacaan Lainnya

Beberapa atlet karate kontingen Sumba timur di bawah asuhan Serka sinu membuahkan hasil gemilang dan bahagia di mana kontigen ini mendapatkan 5 medali mas,3 medali perak dan 1 perungu.serta keluar sebagai juara umum.

merupakan prestasi dan kerja keras oleh para pelatih dan tentunya para atlet itu sendiri selalu di siplin berlatih dan semangat yang selalu ada pada diri mereka.

Menurut Serka sinu Angota Babinsa 1601-01 Sumba timur yang juga sebagai simpae karate Sumba timur dengan keberhasilan ini merupakan suatu kebanggaan khusus terlebih para atlet,orang tua mereka serta masyarakat Sumba timur bahwa kita bisa meraih dan mampu bersaing dengan atlet lainnya yang berada di wilayah Nusa tenggara timur.

Menurutnya atlet karate cabang kodim 1601/Sumba timur peraih medali mas an.Maurelia Ebang,(canbang kodim 1601/Sumba timur) Adelheid ngasi,Hugo Pires(melolo) Armi kamalau( cabang kodim 1601/ST) Iren Manu (cabang pos Ramil Pandawai). Untuk perak beregu putra juga di raih oleh (cabang kodim 1601/Sumba timur) Adik Alfikri Koramil melolo, Anjela Manu (pos Ramil pandawai).

Selanjutnya, medali perunggu kata beregu putri di raih oleh (cabang kodim 1601/Sumba timur)
Dengan prestasi ini menurut sersan sinu sebagai simpae kita harus bersyukur atas prestasi ini tingkatkan aktivitas latihan dan lebih memacu kita untuk bersaing ke tingkat yang lebih tinggi,ungkapnya.

Semangat terus karate Sumba timur sukses selalu dan menjadi kebanggaan bahwa kita bisa.

(Mss*”)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.