Kodim 1601/Sumba Timur Lakukan Pengamanan Ibadah Natal

SERGAP.CO.ID

SUMBA TIMUR, || Kodim 1601/Sumba Timur berperan aktif dalam melakukan pembinaan kerukunan umat beragama yang ada di wilayah Kabupaten Sumba Timur seperti yang dilakukan Personil Kodim 1601/Sumba Timur Yang di pimpin langsung oleh Pasiter Kodim 1601/Sumba Timur kapten Inf Samiun saat pelaksanaan pengamanan ibadah Natal yang dilaksanakan di beberapa gereja yang ada di Kabupaten Sumba Senin,(26/12/2022)

Bacaan Lainnya

Lebih lanjut Pasiter kapten Inf Samiun mengatakan perayaan natal kali ini, yang mengambil tema mereka pulang ke negerinya melalui jalan lain ujarnya.

Selain mensinergikan seluruh personel, kegiatan ini juga untuk melakukan pengamanan dan memberikan rasa aman agar pelaksanaan dari awal sampai dengan selesai dapat berjalan dengan lancar dan tertib. semoga dengan perayaan natal kali ini, semakin meningkatkan keimanan kepada Tuhan YME dan membawa berkah bagi kita semua terutama diberikan kelancaran dalam segala hal harap harap Pasiter.

(Mss**)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.