Bupati Ciamis Hadiri KOPDAR Triwulan III Bersama Gubernur Jabar

SERGAP.CO.ID,

PANGANDARAN, – Bupati Ciamis Dr. H. Herdiat Sunarya serta para Kepala Daerah se-Jawa Barat bersama Gubernur Jawa Barat M. Ridwan Kamil bertemu di acara Koordinasi Penyelenggaraan Pemerintah Daerah (KOPDAR) Triwulan III 2019 yang digelar di Hotel Pantai Indah Timur Pangandaran. Kamis (26/09/2019)

Pada kesempatan tersebut, Gubernur memaparkan program dan capaian Pemprov Jabar, diantaranya adalah Jabar Quick Response (JQR), One Village One Company (OVOC), One Pesantren One Product (OPOP), Kredit Masyarakat Ekonomi Sejahtera (Kredit Mesra), Mobil Aspirasi Kampung Juara (Maskara) untuk Desa berprestasi.

Gubernur menyatakan bahwa KOPDAR ini bertujuan sebagai media komunikasi agar pembangunan di daerah-daerah bisa didengar langsung oleh sesama Kepala Daerah dan untuk mensinkronkan pembangunan di Jawa Barat.

(Hen/**)

Pos terkait

(adsbygoogle = window.adsbygoogle || []).push({});

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.